Postingan

Introduce New Blog

Sebagai mahasiswa hukum tahun kedua di Universitas Andalas, saya merasa perlu untuk berbagi bahan maupun hal-hal berbau hukum dikarenakan banyaknya bahan-bahan kuliah yang meskipun tersebar bebas di internet akan tetapi tidak mencantumkan sumber dan rujukan yang jelas. Dengan alasan itu serta keinginan untuk berbagi, saya membuat blog ini untuk kepentingan akademik dan berharap agar dapat bermanfaat bagi banyak orang.
Postingan terbaru